Sunday, October 6, 2013

Ragam Bahasa



Ragam Bahasa
Ragam bahasa adalah varian dari sebuah bahasa dimana varian itu sendiri bisa berbentuk dialek, aksen, laras, gaya. Kemudian ragam bahasa mempunyai berbagai jenis, seperti :
Berdasarkan pokok pembicaraan
·         Ragam bahasa Undang-Undang, yaitu ragam bahasa yang digunakan dalam undang-undang dan dipergunakan sebagai bahasa hukum di Indonesia
·         Ragam bahasa jurnalistik, yaitu ragam bahasa yang digunakan wartawan untuk menyampaikan berita kepada pihak luar
·         Ragam bahasa ilmiah, yaitu ragam bahasa yang digunakan dalam penelitian ilmiah dengan memperhatikan penggunaan ejaan dan tanda baca yang benar
·         Ragam bahasa sastra, yaitu ragam bahasa yang digunakan dalam hasil karya seseorang seperti novel, cerpen, dan puisi

Berdasarkan media pembicara
1.    Ragam lisan, meliputi
·         Ragam bahasa cakapan, dipergunakan dalam berbincang kepada lawan jenis
·         Ragam bahasa pidato, dipergunakan saat seseorang menyampaikan pidato
·         Ragam bahasa kuliah, dipergunakan dalam dunia perkuliahan
·         Ragam bahasa panggung, dipergunakan seseorang ketika dia berada diatas panggung

2.    Ragam tulis, meliputi
·         Ragam bahasa teknis, dipergunakan saat menulis sebuah kalimat
·         Ragam bahasa undang-undang, dipergunakan saat komunikasi antar lawan jenis bersifat resmi
·         Ragam bahasa catatan, dipergunakan disaat pencatatan dan bersifat singkat
·         Ragam bahasa surat, dipergunakan untuk memberikan pesan kepada orang lain dan di tulis diatas secarik kertas


0 comments:

Post a Comment

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More